LA ( Laporan Akhir ) Praktikum PBO Java 3 April 2014

LISTING PROGRAM

Tugas I

import java.io.BufferedReader;
import java.io.InputStreamReader;
import java.io.IOException;

public class La1 {
    public static void main(String[] args) {
        BufferedReader dataIn= new BufferedReader(new
                InputStreamReader(System.in));
        String InputNilai="";
        int a=0,b=1,i,nilai;
       
        System.out.println("Masukkan nilai: ");
        try{
            InputNilai=dataIn.readLine();
        }catch(IOException e){
            System.out.println("ERROR!");
        }
        nilai=Integer.parseInt(InputNilai);
        System.out.print("[");
        for(i=0;i<nilai;i++){
            if(i==nilai-1){
                System.out.print("("+a+","+b+")");
                a=a+2;
                b=b+2;
            }
            else{
                System.out.print("("+a+","+b+")"+",");
                a=a+2;
                b=b+2;
            }
        }
        System.out.print("]");
    }
}

  


LOGIKA PROGRAM
Tugas I

Pada pemrograman ini akan membahas tentang bagaimana mendapatkan sebuah deretan nilai yang membentuk [(0,1),(2,3),(3,4).......(n,n)] dengan jumlah deret sesuai masukkan user disini saya menggunakan BufferedReader untuk inputan

import java.io.BufferedReader;
import java.io.InputStreamReader;
import java.io.IOException;

Penjelasan Listing ini adalah untuk menggunakan paket IO atau mengimport semua class dalam paket java.IO. BufferedReader *. kelas abstrak yang menangani baca tulis ke suatu media. Kelas ini membutuhkan kelas lain sebagai pekerjanya, yaitu InputStreamReader. Dan InputStreamReader membutuhkan media tempat baca tulis dilakukan, yaitu System.in.  Fungsi buffered reader ini adalah digunakan untuk menangkap inputan dari keyboard. menjelaskan bahwa kita akan menggunakan class BufferedReader, InputStreamReader  dan IOException yang berada di java.io package. Java Application Programming Interface  (API) berisi ratusan class yang sudah didefinisikan sebelumnya yang dapat digunakan untuk  program Anda.  Class-class tersebut dikumpulkan di dalam packages. Packages berisi class yang  mempunyai fungsi yang saling berhubungan. Seperti pada contoh di atas, java.io package
mengandung class-class yang memungkinkan program untuk melakukan input dan output  data. Pernyataan di atas juga dapat ditulis sebagai berikut,
import java.io.*;

  
public class La1 {

Kelas / class merupakan bagian dari bahasa java. Setiap aplikasi atau program harus terdiri satu kelas/class. Pada listing diatas saya memberikan nama “La1” yang harus sama pada saat kita menyimpannya yaitu La1.java.

public static void main(String[]args){

Dalam bahasa java, setiap aplikasi atau program harus memiliki metode main seperti pada listing diatas, fungsi dari metode main ini adalah sebagai pintu gerbang atau awal suatu program. mendeklrasikan suatu method dengan nama main . Nama main disini merupakan keharusan dalam java karena java akan mencari method yang bernama main ini sebagai awal eksekusi program . Keyword public merupakan access specifier yang menentukan visibility level dari method ini . Public berarti method ini dapat di access dari manapun dari luar class .


BufferedReader dataIn = new BufferedReader(new InputStreamReader (System.in));

BufferedReader dataIn = new BufferedReader(new InputStreamReader(System.in)) , mendeklarasikan BufferedReader dengan variable masuk, yang berfungsi untuk mendapatkan Input kebalikan dari System.out intinya untuk mendapatkan input dari keyboard oleh user. kita mendeklarasikan sebuah variabel bernama dataIn dengan tipe class BufferedReader

String InputNilai="";

Maksud listing diatas adalah mendeklarasikan variable InputNilai dengan tipe data String, yang bernilai kosong / belum terisi.

        int a=0,b=1,i,nilai;

Maksud dari listing diatas adalah untuk mendeklarasikan variabel a,b,i dan nilai bertipe data integer . untuk variabel a dan b diberi harga awal 0 dan 1 yang digunakan untuk deretan pertama dari deret yang diinginkan.
   
System.out.println("Masukkan nilai: ");
        try{
            InputNilai=dataIn.readLine();
        }catch(IOException e){
            System.out.println("ERROR!");
        }

Maksud listing diatas adalah yaitu menampilkan “Masukkan nilai : “ untuk meminta user menentukan jumlah deret yang diinginkan. nilai yang didapat dari input keyboard kemudian akan memberikan nilai ke ke variabel InputNilai sebagai data masukan atau inputan apabila input atau data yang diberikan oleh user salah atau tidak sesuai maka system akan menampilkan pesan Error .

String a = ""; String b = ""; String c = "";

     Maksud listing diatas adalah mendeklarasikan variable a,b,dan c dengan tipe data String, yang bernilai kosong , belum terisi.


System.out.print("Nilai ujian pertama = ");

Maksudnya adalah menampilkan “ Nilai ujian pertama = "


a = dataIn.readLine();
}catch(IOException e){System.out.print ("Error");
}

Nilai yang didapat dari input keyboard kemudian akan memberikan nilai terhadap variable a sebagai data masukkan apabila data atau input yang diberikan oleh user salah atau tidak sesuai maka system akan menampilkan Error.

nilai=Integer.parseInt(InputNilai);

Maksud pada listing diatas adalah mendeklarasikan bahwa variable nilai bertipe data integer maksudnya adalah merubah tipe data string yang didapat oleh input keyboard oleh user sebelumnya yaitu variabel InputNilai menjadi tipe data integer.

        System.out.print("[");

Maksud dari listing diatas adalah menghasilkan kurung kurawal awal untuk tampilan bentuk deret yang ingin dikeluarkan atau menampilkan”[“.


for(i=0;i<nilai;i++){

Maksud dari listing diatas adalah untuk perulangan untuk mendapatkan nilai deret selanjutnya dari nilai awal [(0,1)] yaitu memberikan harga awal kepada variabel i dengan nilai kosong kemudian apabila nilai i tersebut yaitu bernilai 0 lebih kecil dari nilai variabel”nilai” maka sistem akan looping menambah 1 nilai terhadap variabel i atau berulang sampai kondisi terpenuhi yaitu nilai i lebih besar dari variabel nilai.

if(i==nilai-1){
                System.out.print("("+a+","+b+")");
                a=a+2;
                b=b+2;

Maksud dari listing diatas adalah untuk mendapatkan deret selanjutnya yaitu lanjutan dari program sebelumnya yaitu apabila nilai i sama dengan nilai variabel “nilai” dikurang 1 maka proses akan menampilkan nilai dari a dan b yang nilainya akan terus bertambah 2 sampai looping pada proses sebelumnya terpenuhi. Dibagian ini yang merupakan deret terakhir.

            }
            else{
                System.out.print("("+a+","+b+")"+",");
                a=a+2;
                b=b+2;

Maksud dari listing diatas merupakan percabangan untuk menampilkan nilai dari a dan b yang nilainya akan terus bertambah 2 untuk melanjutkan deret selanjutnya .

}
        }
        System.out.print("]");
    }
}

Maksud dari listing diatas adalah menghasilkan kurung kurawal akhir untuk tampilan bentuk deret akhir atau “]”.



OUTPUT PROGRAM





0 comments:

Post a Comment